Akhirnya secara resmi Google mengumumkan versi terbaru dsari Google Chrome yaitu Google Chrome versi 6, dalam waktu dua tahun Google chrome telah menciptakan versi Google Chrome hingga versi keenam, salut dengan Google, tapi sayang nya versi pertama hingga versi terakhir interface Google Chrome sedikit sekali mengalami perubahan, tetapi walaupin sedikit mengalmi perubahan fitur Google Chrome versi terakhir ini menawarkan kecepatan browser lebih cepat dari pada versi sebelumnya, apa saja fitur terbarunya, saya akan review sekilas.
1.Fitur pertama nya adalah, Chrome versi 6 mampu merender/membuka web lebih cepat 15 persen dari pada Chrome versi sebelum nya.
2.fitur autofill yang memiliki kemampuan mengisi informasi data di dalam suatu situs secara otomatis, cukup dengan sekali klik otomatis data dapat terisi dengan cepat.
3.dalam pemilihan search engine, kini sudah tersedia pilihan 3 search engine yang dapat dipilih secara manual, jika pada versi sebelum nya secara default Chrome akan secara otomatis memasang search engine Google di versi 6 ini Chrome akan menawarkan 3 macam search engine yang dapat dipilih secara manual
4.Perbaikan 14 patch keamanan, dan Google rela mengeluarkan hingga USD 4337 bagi ilmuwan atau tester Google chrome yang menemukan bug pada Chrome versi 6 ini
5.Terakhir tampilan Browser yang lebih sederhana dan lebih fresh karena hanya ada satu tombol setting di versi terbaru ini.
6. Tersedia nya Native PDF yang fungsinya untuk membaca PDF,Anda tidask perlu repot untuk menginstal Adobe Reader lagi
Download Google Chrome 6
No comments:
Post a Comment