Untuk kamera Oppo Find Way S juga sangat lain dari smartphone yang lainya dimana untuk kamera depan bisa mencapai hingga 8MP dan untuk kamera belakang malah mendapatkan 5 MP ini sangat unik dan menyenangkan sekali buat para konsumen karena saat ingin foto selfie dan video call tampak sangat bagus untuk hasil yang di dapat.
Untuk Oppo Find Way S sudah di lengkapi dengan android 4.1 Jelly Beam yang juga sangat baru dan pastinya untuk aplikasinya sangat lengkap dan membuat anda akan sangat senang untuk mendapatkan aplikasi di Oppo Find Way S ini.
Dan di suport dengat cpu sebesar Quad-core 1.5 GHz ARM Cortex-A7 dan juga GPU PowerVR SGX544 sehingga kecepatan dari Oppo Find Way S ini sangat cepat sehingga memudahkan kita untuk bermain game dan hal menarik lainya di Oppo Find Way S ini sobat.
Harga Oppo Find Way S Baru : Rp. 4,999,000.00
Harga Oppo Find Way S Bekas : -,
Spesifikasi Oppo Find Way S
- Jaringan: Standard Edition?GSM/TD-SCDMA, 2G? GSM 850 / 900 / 1800 / 1900MHz 3G?WCDMA 850 / 1900 / 2100MHz
- OS: Android 4.1(Jelly Bean)
- CPU: Quad-core 1.5 GHz ARM Cortex-A7
- GPU: PowerVR SGX544
- RAM: 1GB
- Layar: 5.5 inch 720 x 1280 pixels (HD) 267 ppi pixel density, Corning Gorilla Glass 2
- Tipe: 16M colors, IPS, Capacitive touch screen
- Kamera Depan 8 MP (3264 x 2448 pixels) LED flash, auto focus, geo-tagging, BSI sensor, touch focus, continuous focus
- Kamera Belakang: 5 Megapixel
- Sound Effect: Dirac HD Sound & Dolby Sound
- Audio: MP3, FLAC, APE, AAC, OGG, WAV, MIDI
- Video: MP4, 3GP, WMV, ASF, AVI, MKV, FLV, MOV
- Konektifitas: WIFI Display ?WIFI Direct, GPRS / EDGE / HSPA+ ?42Mbps Bluetooth Bluetooth 2.1
- Dimensi: 152.2 x 76.2 x 9.5 (mm)
- Berat: 182g
- Baterai: 3000mAh
Memang untuk harga yang di sampaikan oleh hp Oppo untuk tipe Oppo Find Way S tersebut memang sangat mahal karena di peruntukan untuk kalangan menengah keatas, sehingga kalau seperti saya sih nunggu harga oppo Oppo Find Way S turun saja atau bekasnya karena kalau harganya segitu tidak bisa membelinya heheh..Semoga dengan info yang kami sampaikan diatas bermanfaat buat kamu semua ya.
No comments:
Post a Comment