Tanaman dan tumbuhan yang dapat mengobati penyakit amandel, seharusnya dan sepatutnya kita bangga dan bersyukur kepada sang pencipta kita tinggal di negeri kita yang tercinta ini Indonesia yang alamnya subur dan kaya tinggal kita dapat memamfaatkannya dengan baik dan bijak. tanaman dan juga tumbuh tumbuhan yang sering digunakan pengobatan penyakit amandel sangat beragam tetapi saya disini akan memberikannya info tanaman/tumbuhan herbal yang umum saja serta sudah terbukti ampuh juga tangguh mengatasi penyakit amandel.
Tanaman yang dapat dijadikan sebagai pengobatan penyakit amandel
- Daun Pecut Kuda
Tanaman obat penyakit amandel daut pecut kuda, Kalou ditanyakan kenapa tanaman ini disebut pecut kuda? apakah tanaman ini seperti pecut kuda ? kalou masalah itu saya tidak begitu paham tapi yang jelas tanaman ini sangat umum dijadikan obat tradisional herbal yang dicampurkan pada ramuan. daun pecut kuda dari dulu diketahui sebagai obat radang amandel. selain itu tanaman herbal yang satu ini juga dapat mengatasi infeksi dan batu saluran kencing, radang tenggorokan atau yang biasa disebut dengan istilah penyakit faringitis, dapat meredakan batuk, rematik, dan haid tidak teratur. Bunga serta tangkainya sering digunakan untuk pengobatan radang hati atau liver (hepatitis A) dan akarnya digunakan untuk pengobatan keputihan (leukore).
- Tanaman Saga
Tanaman saga ini banyak sekali nama lokalnya seperti di daerah jawa Saga telik/manis, disebut Thaga oleh orang Aceh, Saga areuy, saga leutik (Sunda), Walipopo (Gorontalo), Piling-piling (Bali), Seugeu (Gayo), Ailalu pacar (Ambon), Saga buncik, Saga ketek (Minangkabau), Kaca (Bugis). Dahulu biji saga dipakai sebagai penimbang emas karena beratnya yang selalu konstan. Daunnya dapat dimakan dan mengandung alkaloid yang berkhasiat bagi penyembuhan reumatik. Bijinya mengandung asam lemak sehingga dapat menjadi sumber energi alternatif (biodiesel). Kayunya keras sehingga banyak dipakai sebagai bahan bangunan serta mebel.
Bahan ramuan tanaman saga untuk menyembuhkan radang amandel
Bahan: akar Saga secukupnya, 1 potong kayu manis dan gula batu
secukupnya.
secukupnya.
Cara meramu: semua bahan tersebut direbus dengan 5 gelas air
sampai mendidih hingga tinggal setengahnya.
sampai mendidih hingga tinggal setengahnya.
Cara menggunakan: disaring dan diminum 2 kali sehari 1 gelas dan
pagi, sore.
pagi, sore.
Untuk mengobati penyakit radang mata dan sariawan
Tanaman saga untuk mengobati sariawan
Bahan: daun Saga secukupnya;
Cara meramu: daun saga yang masih baru dipetik dijemur beberapa
menit agar agak layu.
menit agar agak layu.
Cara menggunakan: dikunyah-kunyah sampai halus sambil untuk kumur.
Tanaman saga untuk menyembuhkan radang mata
Bahan: 1 genggam daun Saga
Cara meramu: daun Saga digiling halus, kemudian direbus dengan
2 gelas air untuk diambil uapnya.
2 gelas air untuk diambil uapnya.
Cara menggunakan: uap air daun saga tersebut dipakai untuk obat
tetes mata.
tetes mata.
Tanaman obat herbal untuk amandel yang manjur dan tidak berbahaya
Tanaman lainnya yang dapat membantu meredakan amandel bengkak adalah daun pegagan, cocor bebek dan sambiloto. masyarakat di daerah sudah umum menggunakannya tetapi banyak diantara orang yang mempunyai pengetahuan obat tradisional atau pengetahuan meramu yang didapat dari warisan leluhurnya ketika penyakit amandel menimpanya atau keluarganya malah pergi kedokter untuk mengobati penyakit amandelnya. dalam hidup itu hanya ada berusaha untuk mendapat apa yang kita inginkan. termasuk para penderita penyakit amandel pasti ingin mendapatkan kesembuhan total dan untuk itu harus berusaha untuk mendapatkan keinginannya. mau kedokter atau menggunakan tanaman herbal, obat herbal dan cara lainnya itu semata mata hanya bentuk usaha untuk menyembuhkan penyakit amandelnya. setelah berusaha secara maksimal baru kita berserah diri pada sang pencipta kita. oke, sekarang kembali lagi pada tanaman obat amandel dan kita bahas untuk meramunya .
Anda bisa menggunakan 30 gram sambiloto segar beserta 10 lembar daun cocor bebek segar. Kedua bahan tersebut kemudian di rebus dengan 600 cc air, biarkan mendidih sehingga yang tersisa hanya 300 cc saja. Setelah itu, lalu anda saring dan gunakan airnya untuk berkumur-kumur. Adapun intensitas penggunaannya bisa anda gunakan untuk berkumur-kumur 2 kali dalam sehari.
Metode pengobatan dengan tanaman obat sudah dilakukan tetapi penyakit amandel masih membandel. Kenapa?
kalou penyakit amandel anda membandel dan selalu kambuh lagi coba alternatif lain. selain dari menkonsumsi obat dokter, operasi amandel juga dapat anda pikirkan. atau anda pernah operasi pengangkatan amandel tetapi penyakit amandelnya kambuh lagi? apakah anda udah lama konsumsi obat dokter non herbal dalam jangka waktu yang panjang tapi penyakit amandel anda belum sembuh total?
Perlu anda ketahui menkonsumsi obat obatan non herbal dalam jangka waktu panjang akan mengakibatkan efek samping seperti anda jadi mudah sakit dan dapat memicu penyakit lainnya bersarang di tubuh. beda dengan menkonsumsi obat herbal seperti tanaman obat amandel yang saya bahas di atas. obat herbal tidak akan ada efek sampingnya meski dikonsumsi berkepanjangan asal dengan takaran dan aturan yang tepat.
Informasi lain yang mungkin anda butuhkan :
- Obat herbal amandel yang di anjurkan
- Obat amandel untuk ibu hamil dan menyusui
- Mengenal obat herbal amandel XanMax
Terimakasih atas kunjungan anda, semoga artikel ini dapat membantu apa yang anda cari. perlu kita ingat tidak ada hal yang kebetulan semuanya sudah ditetapkan oleh Tuhan begitu juga ketika anda masuk kesitus kami ini. semoga saja ini jawaban untuk anda dalam hal pengobatan penyakit amandel.
No comments:
Post a Comment